Senin, 29 Agustus 2011

Interpersonal Communication

Blog saya ini saya beri judul - No Pain No Gain - maksud saya adalah jika saya mau berusaha dan bersusah payah terlebih dahulu saya yakin pasti suatu saat saya akan mendapatkan hasil dari kerja keras saya tersebut.
Di blog yang saya buat kali ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan-perkembangan yang telah saya dapat rasakan setelah mengikuti mata kuliah Komunikasi Interpersonal yang bisa membuat  kita dapat belajar cara berkomunikasi yang benar dan baik.